BAK – Dalam event kejuaraan Taekwondo antar pelajar dan mahasiswa se-Malang raya (18/12/2016) yang dilaksanakan di GOR. Univ. Tribhuwana Tunggadewi Malang, Atlet UNIKAMA meraih banyak juara. sebanyak 7 Taekwondoin UNIKAMA yang diturunkan untuk mengikuti event tersebut semuanya menyabet gelar juara.…
