Universitas PGRI Kanjuruhan Malang menggelar kegiatan Evaluasi dan Pembinaan Mahasiswa Penerima KIP-Kuliah pada Senin, 19 Januari 2026. Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 500 mahasiswa penerima KIP-Kuliah dari berbagai program studi. Agenda tersebut dilaksanakan sebagai bentuk komitmen universitas dalam memastikan program…



