TANIBISA Lolos AKselerasi Startup Mahasiswa Nasional (ASMI) 2022
Universitas PGRI Kanjuruhan Malang merupakan salah satu perguruan tinggi swasta di Kota Malang yang unggul dengan segudang SDM berkualitas. Terbukti, 5 dari 9 startup yang diusulkan dalam Akselarasi Startup Mahasiswa Indonesia (ASMI) 2021 dinyatakan lolos mendapatkan pendanaan. Kepala Pusat Bisnis…
Pengabdian Masyarakat di Lombok, Nusa Tenggara Barat
Satu mahasiswa Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (Unikama) mengikuti program Indonesia Dedication and Empowerment di Rumah Adat Limbungan, Desa Perigi, Kabupaten Lombok Timur, NTB. Mahasiswa Program Studi Akuntansi semester 4 bernama Indrianti Yuliani tersebut mengikuti Program Ekspedisi Merekat Adat (EMA) yang…
Lolos Pendanaan PKM Tahun 2022
Team PKM-PI Unikama Menghadirkan Teknologi Inovasi Mesin ASOI Berbasis Image Processing Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Ditjen Diktiristek) melalui Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan (Belmawa), menyelenggarakan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2022. Tidak bisa dipungkiri, bahwa Universitas PGRI Kanjuruhan…
Juara I Program Kreativitas Mahasiswa di PORSENASMA (Pekan Olahraga Seni Mahasiswa Nasional) Tahun 2022
Kegiatan PORSENASMA (Pekan Olahraga dan Seni Nasional Mahasiswa) merupakan ajang perlombaan nasional yang diikuti oleh 40 kampus PGRI di Indonesia. Kegiatan ini dilakukan 3 Tahun sekali. Kegiatan PORSENASMA yang ke IV dilaksanakan pada 11 Juli 2022 dengan Universitas Nusantara PGRI…