BAK – Sepekan lalu Kontingen UNIKAMA kembali berlaga pada Pekan Olaharaga dan Seni Nasional Mahasiswa III Perguruan Tinggi PGRI Tahun 2017 (PORSENASMA III PT PGRI 2017). Kegiatan tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan tiap 3 tahun sekali. Pada tahun 2017…
