Pata tanggal 11 Agustus 2016, UKM GARANK Universitas Kanjuruhan Malang melakukan penyuluhan di SMP PGRI 1 Bululawang, dengan tema “Mengenal Bahaya Narkoba” yang diikuti oleh siswa siswi SMP PGRI 1. Acara penyuluhan ini dimulai pada pukul 10.00-12.00 WIB.
Penyuluhan di Desa Kenongo
Pata tanggal 08 Agustus 2016, UKM GARANK Universitas Kanjuruhan Malang melakukan penyuluhan di Desa Kenongo yang bertempat di Balai Desa, dengan tema “Mengenal Bahaya Narkoba” yang diikuti oleh para warga. Acara penyuluhan ini dimulai pada pukul 10.00-12.00 WIB.
Merayakan Hari Tanpa Tembakau di Kampus UNIKAMA
Dalam rangka merayakan Hari Tanpa Tembakau tanggal 31 Mei 2016, Garank mengadakan acara untuk mengurangi perokok aktif di Kampus Unikama. Anggota Garank juga mengadakan teatrikal bahaya merokok.
Memperingati Hari Tanpa Tembakau bersama KAWAN
Dalam rangka memperingati Hari Tanpa Tembakau tanggal 31 Mei 2016, Garank bersama KAWAN (Komunitas Mahasiswa Anti Narkoba) mengadakan acara untuk mengurangi perokok aktif di Alun – alun kota Malang. Berikut foto – foto mereka :
Penyuluhan di SDN Bandungrejosari 3
Pata tanggal 26 Maret 2016, UKM GARANK Universitas Kanjuruhan Malang melakukan penyuluhan di SDN Bandungrejosari 3, dengan tema “Mengenal Bahaya Narkoba Sejak Usia Dini” yang diikuti oleh semua kelas 6. Acara penyuluhan ini dimulai pada pukul 10.00-12.00 WIB.
Acara TA UKM Garank Universitas Kanjuruhan Malang
Acara TA atau Temu Akrab UKM Garank di ikuti anggota UKM Garank dari angkatan Diklat 1 sampai Diklat 9. Acara yang diadakan di Batu tanggal 6 Mei 2016 sangat meriah.
Orasi Dalam Rangka Perayaan Hari Kartini
Pada tanggal 21 April 2016 yang bertepatan dengan Hari Kartini, anggota UKM Garank bersama BNN dan sargas / ukm semalang raya melakukan orasi.
Study Tour BNN dan LSM Sadar Hati
Pada tanggal 13 April 2016, UKM Garank mengadakan acara study tour ke BNN dan LSM Sadar Hati dengan tema “Jumlah nya Macam – Macam, tapi Jangan Coba Macam – Macam”. Di BNN anggota UKM Garank mendapat materi tentang isu isu…
FORNASMAPAN
FORNASMAPAN (FORUM NASIONAL MAHASISWA ANTI PENYALAHGUNAAN NARKOBA) Lahir pada kongres pertama yg diadakan di Semarang tahun 2012. Selanjutnya kongres ini juga pernah dilaksanakan di Jakarta tahun 2014 dan terakhir di Makasar, Sulawesi Selatan tahun 2015. FORNASMAPAN dibentuk dengan tujuan :…
Daftar 36 Narkoba Jenis Baru Temuan Laboratorium BNN
Balai Laboratorium Uji Narkoba Badan Narkotika Nasional (BNN) menemukan 36 New Psychoactive Substances (NPS) atau narkoba jenis baru. Saat ini 36 narkoba baru itu telah beredar di Indonesia. “Balai Laboratorium Uji Narkoba BNN telah menemukan 36 NPS yang saat ini beredar…